Cara Membuat Subdomain Dengan Mudah!

oleh | website development

Cara membuat subdomain – Jika Anda sudah mempunyai website, tapi Anda ingin membuat laman khusus untuk forum maupun blog. Anda bisa membuat subdomainnya saja, jadi Anda tidak perlu membeli domain yang baru.

Subdomain adalah anak atar turunan dari domain utama Anda. Penggunaannya sendiri memiliki tujuan untuk membuat URL dari suatu website untuk konten di area tertentu, yang tentunya konten tersebut berbeda dari situs utama Anda, agar lebih mudah diingat.

Bagi Anda yang ingin mengetahui bagaimana caranya membuat subdomain, Anda bisa menyimak ulasan berikut ini sampai habis.

 

Apa Itu Subdomain?

Subdomain adalah ekstensi dari sebuah domain. Subdomain tentunya memiliki fungsi yang terpisah dari nama domain utama, jadi bisa Anda gunakan untuk menginstal website lainnya. Sebagai contohnya, misalnya Anda memiliki domain qwertyui.com lalu, Anda ingin membuat blog atau forum untuk domain tersebut.

Blog atau forum ini, bisa Anda letakkan di domain utama Anda, misalnya seperti blog.qwertyui.com atau forum.qwertyui.com. Atau Anda juga bisa membuatnya seperti qwertyui.com/blog atau qwertyui.com/forum

 

Baca Juga: Perbedaan Blog Dan Website Berikut Ini Perlu Anda Ketahui!

 

Fungsi Subdomain

Setelah mengetahui pengertiannya, Anda juga harus mengetahui apa fungsi dari subdomain. Pada umumnya, fungsi dari subdomain adalah untuk membagi satu situs website menjadi beberapa bagian yang berbeda. Jadi, dengan adanya domain sub, Anda dapat membuat halaman baru tapi masih tetap menggunakan nama domain yang sama.

Dalam satu alamat domain, Anda bisa menambahkan banyak komponen. Hal tersebut, tentu saja bisa menghemat biaya yang harus Anda keluarkan untuk mengembangka beberapa halaman pada website.

Banyak Perusahaan yang memanfaatkannya, untuk menambahkan beberapa halaman pada website, tentunya subdomain dibuat dengan berbagai tujuan seperti:

 

1. Membuat Halaman Blog

Dengan menggunakan subdomain, tentunya Anda memiliki kebebasan untuk mendesain bagaimana layout blog pada website Anda. Pada halaman ini, anda dapat menampilkan berbagai artikel yang menarik, informative dan tentunya relevan dengan bidang industri perusahaan tersebut. Pembuatan blog juga bisa membantu meningkatkan julah traffic untuk suatu situs.

 

2. Menyediakan Halaman Karir

Website suatu perusahaan tentu saja terlihat lebih profesional jika perusahaan tersebut menyediakan halaman karis yang terpisah. Pada halaman tersebut, perusahaan dapat menginformasikan mengenai info lowongan terbaru atau informasi mengenai culture dari perusahaan tersebut.

 

3. Membuat Halaman Untuk Perusahaan Cabang

Jika suatu perusahaan memiliki cabang perusahaan di beberapa kota. Anda juga bisa menggunakannya untuk membuat halaman pada masing-masing cabang. Seperti misalnya jakarta.qwertyui.com atau bandung.qwertyuio.com.

 

4. Untuk Membuat Website Versi Mobile

Tampilan situs website pada PC atau pada ponsel tentu saja memiliki perbedaaan. Agar tampilan website terlihat lebih nyaman dilihat pada saat dibuka di ponsel, maka Anda bisa membuat website versi mobile yang terpisah, misalnya seperti m.qwertyui.com

 

5. Membuat Website Versi Bahasa Lain

Website yang tersedia dalam berbagai bahasa tentu saja bisa menjangkau lebih banyak audiens, terlebih lagi jika perusahaan Anda sudah memasuki ranah global. Anda bisa membuat website dengan versi bahasa lain dengan menggunakan subdomain seperti en.qwertyui.com untuk website yang memiliki bahasa Inggris.

 

Cara Membuat Subdomain

Untuk membuat subdomain pada website, Anda bisa mengikuti beberapa tahapan di bawah ini:

  1. Langkah pertama, Anda harus melakukan login ke cPanel pada hosting Anda
  2. Setelah Anda sudah mengunjungi cPanel, Anda bisa memilih menu “Subdomains”
  3. Pada menu subdomains ini, Anda bisa membuatnya untuk situs website yang Anda inginkan. Tentunya, terdapat beberapa data yang harus Anda isi terlebih dahulu, yaitu:
  • Subdomain: Di bagian ini, Anda bisa mengisi ekstensi subdomain yang Anda inginkan
  • Domain: Anda bisa memilih nama domain website
  • Document Root: Pada kolom ini, akan otomatis terisi mengenai informasi dimana letak file dari dokumen Anda
  1. Setelah semua data lengkap, maka selanjutnya Anda dapat menekan tombol “Create” untuk membuat baru
  2. Subdomain telah selesai dibuat dan bisa Anda gunakan

 

Sekian ulasan berikut ini. Semoga ulasan di atas bermanfaat bagi Anda yang ingin membuat subdomain.

 

Bagi Anda yang mengalami permasalahan dalam bisnis, Anda bisa menjadikan DOTNEXT sebagai solusi. DOTNEXT adalah jasa digital marketing di Jakarta yang memiliki beragam layanan seperti, jasa pembuatan website, pembuatan konten media sosial, SEO, desain grafis, dan lainnya.

 

Anda bisa   mengenai bisnis Anda sekarang juga, gratis!

Related Posts

Digital Marketing Agency

Recent Posts

Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta

Mengoptimalkan Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta Pengalaman Pengguna - Dalam era digital saat ini, pencarian lokal menjadi semakin dominan. Di Jakarta yang dinamis, memastikan pengalaman pengguna yang baik dalam pencarian lokal dapat membuat...

Jasa SEO Off Page Yang Relevan

Jasa SEO Off Page Yang Relevan

Jasa SEO Off Page Boost Peringkat Website Kamu Hey, guys! Ketemu lagi di sesi kita kali ini, di mana kita akan ngebahas salah satu aspek penting dalam dunia SEO yang sering banget bikin pusing: Off Page SEO. Jadi gini, buat kalian yang baru terjun ke dunia digital...

Jasa SEO Bekasi Website Di Halaman 1 Google

Jasa SEO Bekasi Website Di Halaman 1 Google

Jasa SEO Bali Melesatkan Traffic Website Oke, guys! Kali ini kita bakal ngomongin topik yang mungkin udah sering kalian denger tapi masih bingung cara mainnya. Yup, SEO atau Search Engine Optimization. Gimana caranya bikin website kita nongol di halaman pertama...

Penyedia Jasa SEO Itu Dibutuhkan Website

Penyedia Jasa SEO Itu Dibutuhkan Website

Kenapa Penyedia Jasa SEO Dibutuhkan Hai, kembali lagi di website Dotnext Digital, tempatnya segala macam ulasan Digital Marketing yang dijamin bikin kamu melek digital. Kali ini, kita bakal ngomongin topik yang lagi panas-panasnya di dunia digital marketing. Yap,...

Jasa SEO Google Raih Halaman 1 Teratas

Jasa SEO Google Raih Halaman 1 Teratas

Jasa SEO Google Halaman 1 Halo, teman-teman Dotnext! Balik lagi bersama gue, di mana kita selalu bahas hal-hal keren seputar teknologi, gadget, dan kali ini, kita akan ngebahas sesuatu yang penting banget buat kesuksesan digital bisnis kalian, yaitu Jasa SEO Google....

Jasa SEO Handal Naikkan Peringkat Website

Jasa SEO Handal Naikkan Peringkat Website

Saatnya Menaikkan Peringkat dengan Jasa SEO Handal Layanan SEO Handal bantu naikin pringkat dan Trafik. Halo semuanya! Selamat datang kembali di pembahasan yang selalu dinanti-nanti. Kali ini, kita akan membahas topik yang sangat penting, terutama bagi kalian yang...

Jasa SEO Cikarang Page 1 Google

Jasa SEO Cikarang Page 1 Google

Pringkat Web Jasa SEO Jasa SEO Cikarang adalah layanan SEO bail lokal dan Nasional dengan harga terbaik.Dapatkan lebih banyak trafik peasaran di website. Dengan Service SEO Cikarang kami memberikan layanan terbaik untuk membantu website anda berkembang. Tunggu apalagi...

Jasa SEO Terbaik Profesional Masuk #Halaman 1

Jasa SEO Terbaik Profesional Masuk #Halaman 1

Jasa SEO Terbaik Untuk Naik Halaman 1Gunakan Jasa SEO Untuk WebsiteJasa Seo Terbaik Profesional adalah SEO services untuk menaikan pringkat website di Halaman 1Ingin Meningkatkan Trafik Websiter Anda? Kamu bisa menaikan trafik Website dengan SEO. Dotnext Digital Siap...