Istilah Reach dan Impression Instagram

oleh | Tips digital marketing

Saat Anda menggunakan Instagram sebagai salah satu media digital marketing bisnis Anda, ada dua metrik penting yaitu reach dan impression. Dua metrik ini bisa menjadi tolak ukur kita ketika meluncurkan ads, dan melihat hasilnya. Tapi masih banyak yang belum bisa membedakan istilah reach dan impression Instagram dan mana yang lebih penting.

Istilah reach dan impression Instagram

Istilah reach dan impression bukanlah sebuah istilah yang baru dalam media sosial, Anda bisa menemukan ini juga di media sosial lainnya seperti Facebook. Tapi, tiap media sosial memiliki pengertian yang berbeda.

Dalam Instagram, reach mengacu pada jumlah akun unik yang telah melihat konten. Jika 100 akun telah melihat konten Anda, maka jumlah reach yang Anda dapatkan adalah 100. Sedangkan untuk impression sendiri mengacu pada berapa kali konten Anda telah tampil di layar pengguna. 

Jadi semisal konten Anda telah tampil di 300 layar pengguna, maka total impression yang konten Anda dapat adalah 300.

Biasanya, jumlah impression akan lebih tinggi daripada reach, hal ini karena 1 user dapat menghasilkan impression lebih dari 1 impression, tergantung dari seberapa banyak user tersebut melihat konten.

Pentingnya mengetahui perbedaan reach dan impression

Mengetahui perbedaan reach dan impression untuk Anda yang menerapkan pemasaran melalui Instagram. Apalagi ketika Anda nantinya melakukan pemasangan iklan, tentu kita harus mengetahui apakah iklan kita berhasil atau tidak. Mengetahui perbedaan reach dan impression juga akan membantu Anda untuk:

1. Brand awareness

Jika angka reach Anda mencapai angka yang signifikan, bisa dikatakan juga bahwa brand awareness dari brand Anda mulai naik. Artinya juga, jangkauan bisnis Anda semakin luas. 

2. Menambah audiens

Di dunia social media marketing, jumlah audiens memainkan peranan penting. Mengetahui perbedaan dari reach dan impression membantu Anda untuk memenangkan hati audiens dan dengan begitu bisa menambah audiens untuk akun Anda.

3. Membangun ikatan

Punya banyak pengikut memang baik, tapi itu belum bisa dikatakan berhasil jika tidak adanya ikatan antara brand dan juga audiens.

Dikatakan berhasil jika brand sudah bisa memberikan pengaruh pada audiens. Membangun hubungan yang kuat dan konsisten dengan audiens akan sangat memengaruhi performa strategi social media marketing Anda.

Reach vs impression

Setelah Anda mengenali, perbedaan dari istilah reach dan impression Instagram, lalu mana yang terbaik untuk dilacak dan dijadikan patokan dalam kegiatan social media marketing?

Reach dan impression mengacu pada dua aktivitas yang berbeda tergantung apa sasaran Anda. 

Jika Anda ingin melacak konten Anda dari waktu ke waktu, atau jika Anda ingin mengetahui berapa banyak tayangan iklan Anda. Impression bisa menjadi alat ukur yang tepat. Anda jadi bisa menilai ada yang salah dengan konten, dari sudut pandang tayangan.

Lalu bagaimana dengan reach?

Untuk reach, dapat membantu Anda untuk mengetahui apakah ada yang salah dengan materi konten. Jika konten atau iklan yang Anda pasang mendapatkan penambahan followers, atau juga berujung pada konversi, itu berarti Anda harus melakukan perbaikan pada materi konten.

Reach dan impression Instagram sebenarnya bisa difokuskan secara bersamaan untuk memberitahu kita tentang seberapa efektifkah kinerja kampanye social media marketing yang kita lakukan.

Setelah Anda dapat membedakan kedua metrik reach dan impression, Anda dapat mulai membangun social media engagement. Karena secara garis besar, kampanye social media adalah meningkatkan engagement. Jika konten Anda memiliki sedikit atau bahkan tidak ada like, comment, berarti itu ada yang salah dengan konten.

Layanan Dotnext Digital

Jika Anda tertarik untuk dapat membangun engagement yang tinggi untuk akun media sosial Anda, Dotnext Digital mempunyai tim digital marketing profesioanal yang akan membantu Anda dengan ide-ide kreatif.

[crp]
Digital Marketing Agency

Recent Posts

5 Rekomendasi Website Framework

5 Rekomendasi Website Framework

5 Rekomendasi Website Framework untuk Pengembangan Cepat dan Efisien Memilih framework yang tepat untuk pengembangan website adalah langkah krusial bagi bisnis dan developer. Framework tidak hanya mempercepat proses pengembangan tetapi juga memastikan keamanan,...

Apa itu Framework?

Apa itu Framework?

Apa itu Framework? Ini Pengertian, Fungsi & Jenis-Jenisnya Pengertian Framework Framework adalah kerangka kerja yang digunakan untuk mempermudah proses pengembangan perangkat lunak atau aplikasi. Dengan adanya framework, pengembang tidak perlu membangun segala...

Cara Memperbaiki & Memulihkan Penyebutan Merek Negatif di SERP

Cara Memperbaiki & Memulihkan Penyebutan Merek Negatif di SERP

Cara Memperbaiki & Memulihkan Penyebutan Merek Negatif di SERP Dalam dunia digital, reputasi merek sangat bergantung pada bagaimana sebuah bisnis muncul di hasil pencarian Google. Sayangnya, tidak semua penyebutan merek di SERP (Search Engine Results Page)...

Tren Pemasaran Digital Tahun 2025

Tren Pemasaran Digital Tahun 2025

Apa yang Harus Diketahui? Dengan Tren Pemasaran Digital 2025 Tren Pemasaran Digital 2025 - Sebagai pemasar, kita semua menyadari bahwa perubahan dalam dunia digital adalah sesuatu yang tidak bisa dihindari. Dengan berbagai saluran pemasaran yang tersedia, ada begitu...

Cara Merencanakan Anggaran Pemasaran Digital yang Efektif

Cara Merencanakan Anggaran Pemasaran Digital yang Efektif

Merencanakan Anggaran Pemasaran Digital Yang efektif Merencanakan Anggaran Pemasaran Digital yang tepat adalah langkah penting untuk memastikan bisnis Anda dapat bersaing di pasar yang semakin kompetitif. Tanpa perencanaan yang matang, anggaran yang terbatas bisa...

SEO Dapat Mengubah Strategi Digital Marketing Anda

SEO Dapat Mengubah Strategi Digital Marketing Anda

Digital Marketing dengan SEO Strategi digital marketing yang efektif sangat bergantung pada visibilitas online yang tinggi. Salah satu cara paling efektif untuk meningkatkan visibilitas dan menarik audiens yang relevan adalah melalui SEO (Search Engine Optimization)....

Apa Itu Jasa SEO dan Manfaatnya?

Apa Itu Jasa SEO dan Manfaatnya?

Mengenal Apa Itu Jasa SEO Jasa SEO adalah layanan yang bertujuan untuk mengoptimalkan sebuah website agar mendapatkan peringkat terbaik di hasil pencarian mesin pencari seperti Google. Dengan strategi yang tepat, SEO dapat membantu meningkatkan visibilitas dan trafik...

Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta

Mengoptimalkan Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta Pengalaman Pengguna - Dalam era digital saat ini, pencarian lokal menjadi semakin dominan. Di Jakarta yang dinamis, memastikan pengalaman pengguna yang baik dalam pencarian lokal dapat membuat...