Google Tag Manager Adalah: Pengertian, Manfaat dan Lainnya.

oleh | Digital Marketing

Google Tag Manager Adalah – Pastinya Anda tidak asing denga search engine yang satu ini yaitu Google. Selain Anda dapat melakukan pencarian, Google juga memiliki fitur lainnya yang dapat mempermudahkan Anda.

Terutama bagi Anda yang memiliki bisnis. Salah satu fitur Google yang bisa Anda gunakan adalah Google Tag Manager. Fitur tersebut bisa Anda manfaatkan untuk memahami perilaku konsumen pada website bisnis milik Anda.

Lalu apa itu sebenarnya Google Tag Manager? Apa saja manfaatnya dan bagaimana cara menggunakannya? Untuk mengetahui jawaban dari pertanyaan tersebut, Anda bisa membaca artikel berikut ini sampai selesai.

 

Google Tag Manager Adalah

Apa itu Google Tag Manager? Google Tag Manager adalah sebuat tool yang dibuat untuk memudahkan pengelolaan tag pada sebuah website. Tag merupakan kode yang digunakan website untuk melakukan tracking terhadap aktivitas pengunjung suatu website.

Dengan menempatkan tag, Anda bisa mengetahui bagaimana pengunjung datang ke suatu website, link apa yang diklik pengunjung, barang apa yang dibeli, dan yang lainnya. Tentunya, dengan menggunakan fitur tersebut, akan mempermudah pekerjaan Anda.

Jadi, Anda tidak perlu melakukan tag satu persatu, karena Anda bisa mengelompokkan tag secara sekaligus, kemudian ditampung ke dalam satu wadah yang disebut container. Tampilan dari tools ini, tentunya bisa dengan mudah digunakan dan dipahami, bahkan bagi seorang pemula sekalipun, karena tampilannya intuitif.

 

Manfaat Google Tag Manager

Setelah Anda mengetahui pengertian dari Google Tag Manager, Anda tentunya ingin mengetahui apa manfaatnya. Berikut ini adalah manfaat dari Google Tag Manager:

 

1. Membantu Dalam Pemasangan Google Ads

Manfaat yang pertama adalah, dapat membantu dalam pemasangan Google Ads, selain itu Manajer Google Tag juga bisa mempelajari aktivitas audiens di suatu website yang bersumber dari iklan Facebook maupun Google.

 

2. Melakukan Monitor Terhadap Pengunjung Website

Salah satu contoh dari monitor terhadap pengunjung website, adalah misalnya para pengunjung website memiliki waktu berapa lama untuk mengeklik link suatu website, sampai dengan meninggalkan website tersebut.

 

3. Membantu Digital Marketer

Manajer Google Tag juga dapat mempermudah tugas seorang digital marketer ketika ingin menambahkan kode maupun tag pada sebuah website. Sehingga pekerjaan menjadi lebih efisien dikarenakan developer tidak menerima request dari digital marketer.

 

4. Mempermudah Tracking Wesbite

Bagi para pemilik website, pastinya Anda harus melakukan tracking pada website. Dengan menggunakan fitur ini, tentunya akan memudahkan Anda untuk melakukan pekerjaan tersebut.

 

Baca Juga: Cara Mengetahui Peringkat Website di Google Dengan Tools Gratis

 

Cara Menggunakan Google Tag Manager

Pada bagian ini, Anda akan mengetahui bagaimana cara menggunakan Manajer Google Tag. Berikut ini adalah tahapan lebih lanjut:

 

1. Membuat Tag Dan Trigger

Langkah pertama yang bisa Anda lakukan adalah membuat tag, Anda bisa kunjungi dashboard dari fitur tersebut. Kalau Anda memiliki lebih dari satu situs website, pastikan Anda menggunakan nama yang sesuai. Kemudian Anda bisa menekan “Add New Tag”

Kemudian, Anda akan melihat halaman baru dimana Anda bisa mengisi tag yang sesuai. Selanjutnya Anda bisa menekan “Tag Configuration” dan pilih jenis tag yang ingin Anda gunakan. Kemudian, Anda bisa memilih jenis tipe track yang ingin Anda gunakan dan isi beberapa data sesuai dengan kebutuhan Anda.

 

2. Menampilkan Preview

Setelah Anda sudah membuat tag, Anda bisa melihat tampilan preview terlebih dahulu. Hal tersebut dilakukan untuk mencegah adanya kesalahan pada data-data yang sudah diisi.

 

3. Mengaktifkan Tag Pada Website

Sesudah Anda memastikan bahwa data-data yang Anda isi benar, selanjutnya Anda bisa mengaktifkan tag pada website agar tag tersebut bisa langsung bekerja. Untuk mengaktifkannya Anda harus mengeklik “Leave Preview Mode”.

Setelah itu Anda tekan “submit” dan isi beberapa data yang ada, kemudian tekan “Publish”

 

Sekian ulasan mengenai Manajer Google Tag. Semoga ulasan di atas bermanfaat untuk Anda memahami lebih dalam mengenai Google Tag Manager.

 

Anda memiliki permasalahan dalam bisnis? Tenang saja. Anda bisa gunakan  jasa digital marketing di Jakarta yaitu DOTNEXT. Terdapat beberapa layanan yang DOTNEXT tawarkan kepada Anda, sebagai solusi dari permasalahan bisnis Anda seperti, jasa pembuatan website, SEO, pembuatan konten media sosial, desain grafis, dan yang lainnya.

Mari konsultasikan bisnis Anda , sekarang juga secara gratis.

Related Posts

Digital Marketing Agency

Recent Posts

Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta

Mengoptimalkan Pengalaman Pengguna untuk Pencarian Lokal di Jakarta Pengalaman Pengguna - Dalam era digital saat ini, pencarian lokal menjadi semakin dominan. Di Jakarta yang dinamis, memastikan pengalaman pengguna yang baik dalam pencarian lokal dapat membuat...

Jasa SEO Off Page Yang Relevan

Jasa SEO Off Page Yang Relevan

Jasa SEO Off Page Boost Peringkat Website Kamu Hey, guys! Ketemu lagi di sesi kita kali ini, di mana kita akan ngebahas salah satu aspek penting dalam dunia SEO yang sering banget bikin pusing: Off Page SEO. Jadi gini, buat kalian yang baru terjun ke dunia digital...

Jasa SEO Bekasi Website Di Halaman 1 Google

Jasa SEO Bekasi Website Di Halaman 1 Google

Jasa SEO Bali Melesatkan Traffic Website Oke, guys! Kali ini kita bakal ngomongin topik yang mungkin udah sering kalian denger tapi masih bingung cara mainnya. Yup, SEO atau Search Engine Optimization. Gimana caranya bikin website kita nongol di halaman pertama...

Penyedia Jasa SEO Itu Dibutuhkan Website

Penyedia Jasa SEO Itu Dibutuhkan Website

Kenapa Penyedia Jasa SEO Dibutuhkan Hai, kembali lagi di website Dotnext Digital, tempatnya segala macam ulasan Digital Marketing yang dijamin bikin kamu melek digital. Kali ini, kita bakal ngomongin topik yang lagi panas-panasnya di dunia digital marketing. Yap,...

Jasa SEO Google Raih Halaman 1 Teratas

Jasa SEO Google Raih Halaman 1 Teratas

Jasa SEO Google Halaman 1 Halo, teman-teman Dotnext! Balik lagi bersama gue, di mana kita selalu bahas hal-hal keren seputar teknologi, gadget, dan kali ini, kita akan ngebahas sesuatu yang penting banget buat kesuksesan digital bisnis kalian, yaitu Jasa SEO Google....

Jasa SEO Handal Naikkan Peringkat Website

Jasa SEO Handal Naikkan Peringkat Website

Saatnya Menaikkan Peringkat dengan Jasa SEO Handal Layanan SEO Handal bantu naikin pringkat dan Trafik. Halo semuanya! Selamat datang kembali di pembahasan yang selalu dinanti-nanti. Kali ini, kita akan membahas topik yang sangat penting, terutama bagi kalian yang...

Jasa SEO Cikarang Page 1 Google

Jasa SEO Cikarang Page 1 Google

Pringkat Web Jasa SEO Jasa SEO Cikarang adalah layanan SEO bail lokal dan Nasional dengan harga terbaik.Dapatkan lebih banyak trafik peasaran di website. Dengan Service SEO Cikarang kami memberikan layanan terbaik untuk membantu website anda berkembang. Tunggu apalagi...

Jasa SEO Terbaik Profesional Masuk #Halaman 1

Jasa SEO Terbaik Profesional Masuk #Halaman 1

Jasa SEO Terbaik Untuk Naik Halaman 1Gunakan Jasa SEO Untuk WebsiteJasa Seo Terbaik Profesional adalah SEO services untuk menaikan pringkat website di Halaman 1Ingin Meningkatkan Trafik Websiter Anda? Kamu bisa menaikan trafik Website dengan SEO. Dotnext Digital Siap...